KAPAN DO'A KU DIKABULKAN? - Putra Kawah Manuk

Perkuatlah ilmu dengan menulisnya

Home Top Ad

PERKUATLAH ILMU DENGAN MENULISNYA

Friday, December 01, 2017

KAPAN DO'A KU DIKABULKAN?

Oleh Ustadz Adi Hidayah Lc,MA.

Sifat do'a itu kalau dipanjatkan itu sifatnya dikabulkan, jadi sesungguhnya Allah itu tidak pernah tidak mengabulkan do'a, sifatnya itu selalu dikabulkan.
Yang jadi masalah nanti kalau ada seseorang yang sulit terkabul doanya atau lambat terkabul, atau (mohon maaf) sama sekali tidak terkabul, bkan Allah tidak mengabulkan. Dia pasti mengabulkan sesuatu yang menjadikan sulit pengabulan do'a itu sampai pada dirinya.
kamu ingin do'a kamu cepat, "saya kabulkan" kata Allah, maka cepat pula respon seruanku. Kita berdo'a menyeru kepada Allah kan? Ya Allah, mohon Ya alloh! begini... begini... begini... 
Nah!! kalau seruan anda ingin cepat direspon oleh Allah, maka seruan Allah pun respon dengan cepat, seberapa cepat kita merespon seruan Allah, seketika itulah kemudian Allah secepat mengabulkan do'a kita. Kalau memang permintaan antum sesuai dengan yang dibutuhkan. Karena Allah hanya mengabulkan apa yang dibutuhkan, bukan apa yang diinginkan.

"Berdo'alah kepada Allah dalam keadaan yakin akan dikabulkan, dan ketahuilah bahwa Allah tidak mengabulkan do'a dari hati yang lalai" (HR. Tirmidzi No. 3479)

No comments:

close